Selasa, 20 Oktober 2015

Pulau Peucang

                  
Pulau Peucang

Pulau Peucang merupakan pulau yang terdapat di sebelah timur Taman Nasional Ujung Kulon, Banten. 'Peucang' dalam bahasa setempat adalah rusa/ kancil, meski ada juga yang bilang bahwa 'Peucang' adalah nama sejenis siput yang dapat ditemukan di sekitar wilayah tersebut.
Pulau kecil seluas kurang lebih 450 hektar ini kerap dijadikan tempat singgah/bermalam bagi para pengunjung karena terdapat beberapa bangunan penginapan mulai kelas barak hingga villa. Biasanya pengunjung yang transit lebih memusatkan kegiatannya di luar pulau seperti menyeberang ke Cibom ( mercu suar kuno Tanjung Layar), Cidaon(melihat banteng/merak/badak), atau Citerjun (air terjun & aktivitas air)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar